MUSIRWAS, MS
SENIN (22/2) KPPS se Kecamatan Rawasulu, Musirawas, Provinsi Sumatera Selatan, dilantik. Kepada anggota KPPS yang dilantik diharapkan untuk menjalankan tugas dengan baik, serta mengantisipasi kemungkinan terjadinya kecurangan dalam pilkada Musirawas nanti.
“Semuanya harus dilaksanakan dengan baik, dari pendataan mata pilih mesti sudah terdaftar, agar tidak ada tumpang tindih pemilih dalam pilkada nanti,” kata ketua KPUD Musirawas Efriyansyah.
Camat Rawasulu, Untung Suprianto, menjelaskan kepada seluruh perangkat desa, agar bekerja sesuai aturan, dan tidak neko-neko. “Ini kita lakukan demi menghindari dari hal-hal yang tidak menguntungkan, dan mengecewakan masyarakat,” kata Untung. (Arpandi)
Senin, 01 Maret 2010
KPPS Dilantik
Diposting oleh Media SumateraLabel: Halaman 5 Edisi 15
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar